Apa Itu Boundaries? Perlukah Menerapkannya di Tempat Kerja?

Apa Itu Boundaries? Perlukah Menerapkannya di Tempat Kerja?

Personal boundaries adalah hal penting yang perlu diterapkan di mana saja. Baik itu di sekolah, kampus, kantor, atau tempat umum lainnya. ‘Batasan’ ini dirasa perlu diterapkan bagi sebagian orang. Boundaries artinya menetapkan batasan dan pedoman untuk membantu mengidentifikasi perlakukan orang lain yang bisa ditolerir maupun yang tidak. Sebagai pekerja, Anda juga perlu mengatur hal ini […]

Daftar Aplikasi Fake GPS untuk Absen Online yang Biasa Digunakan Karyawan

Daftar Aplikasi Fake GPS untuk Absen Online yang Biasa Digunakan Karyawan

Karyawan selalu mencari celah untuk memalsukan kedisiplinannya dalam pencatatan kehadiran. Tak sedikit karyawan yang memalsukan lokasi kerja agar lokasi sebenarnya karyawan berada tidak diketahui oleh aplikasi absensi online. Kecurangan itu dilakukan menggunakan aplikasi fake GPS. Aplikasi ini dapat diunduh dengan mudah oleh karyawan pada smartphone-nya masing-masing. Bahkan, terkadang karyawan pun tidak perlu mengunduh aplikasi tambahan […]

Surat Penawaran Harga: Pengertian dan Fungsinya

Perusahaan yang menjual produk atau jasa perlu menyampaikan berbagai informasi seperti harga, jenis produk, dan sebagainya untuk konsumen. Nah, umumnya perusahaan memiliki surat penawaran harga untuk mempermudah kegiatan transaksi jual beli. Apa yang dimaksud dengan surat penawaran harga?  Pengertian Surat Penawaran Harga Surat penawaran harga adalah suatu dokumen yang berisi informasi seputar produk atau layanan […]

10 Contoh Surat Pengantar untuk Berbagai Keperluan

10 Contoh Surat Pengantar untuk Berbagai Keperluan

Surat pengantar adalah salah satu surat resmi dalam urusan administrasi. Surat ini akan berisikan informasi bahwa orang yang membawa surat pengantar telah diberikan tanggung jawab dan tugas oleh pihak tertentu. Dengan diberikannya surat ini, maka tidak akan ada kesalahpahaman antar instansi. Oleh sebab itu, artikel dari LinovHR berikut ini akan menjelaskan mengenai contoh surat pengantar […]

Apa Magang Digaji? Intip Ketentuan dan Berapa Kisarannya

Apa Magang Digaji? Intip Ketentuan dan Berapa Kisarannya

Magang atau internship adalah program pelatihan kerja bagi siswa sekolah kejuruan maupun mahasiswa tingkat akhir sebelum masuk di dunia kerja. Tidak hanya memberikan bekal pengetahuan, dengan melakukan kegiatan magang ini, siswa atau mahasiswa juga biasanya akan mendapatkan gaji magang atau internship sebagai uang saku tambahan. Namun, bagaimana mekanisme gaji anak magang? Apakah besaran yang didapatkan […]

Contoh Surat Pengalaman Kerja Terlengkap untuk Karyawan

Contoh Surat Pengalaman Kerja Terlengkap untuk Karyawan

Ketika melamar pekerjaan, karyawan akan menyertakan berbagai dokumen penunjang. Surat pengalaman kerja adalah salah satunya. Surat ini akan membantu Anda sebagai job seeker mendapatkan pekerjaan impian Anda. Sementara bagi HRD, surat ini akan menjadi bahan pertimbangan untuk menerima karyawan. Bagaimana bisa? Simak ulasannya berikut ini!    Pengertian Surat Pengalaman Kerja Surat pengalaman kerja adalah surat […]

Termin: Pengertian, Fungsi, Manfaat, dan Contoh Fakturnya

Termin: Pengertian, Fungsi, Manfaat, dan Contoh Fakturnya

Termin merupakan salah satu dokumen esensial dalam bisnis. sebab, dokumen ini sangat berkaitan dengan keuangan Anda. Tak hanya itu, dokumen yang satu ini cukup membantu  karena memberikan banyak kelonggaran waktu bagi pengusaha yang punya kewajiban untuk membayar sesuatu hal, misalkan barang dan jasa yang telah mereka beli untuk kebutuhan operasional.    Lalu, apa itu termin? […]

Contoh Surat Tugas Pelatihan dan Cara Membuatnya

Contoh Surat Tugas Pelatihan dan Cara Membuatnya

Membuat surat tidak hanya berlaku untuk keperluan surat menyurat pribadi saja, namun dalam kegiatan perkantoran ataupun dunia formal juga dibutuhkan. Kegiatan pelatihan karyawan contohnya, kegiatan ini adalah kegiatan formal di mana biasanya perusahaan akan memberikan surat tugas khusus. Contoh surat tugas pelatihan ini menjadi bukti tertulis bahwa karyawan diamanatkan untuk mengikuti pelatihan yang dimaksud oleh […]

Duta Besar: Tugas, Kualifikasi, dan Besar Gaji

Duta Besar: Tugas, Kualifikasi, dan Besar Gaji

Duta besar adalah perwakilan diplomatik tertinggi yang ditugaskan untuk mewakili kepentingan negara di negara asing atau organisasi internasional. Mereka memainkan peran kunci dalam memperkuat hubungan diplomatik, mempromosikan kerjasama internasional, dan melindungi warga negara di luar negeri. Untuk menjadi duta besar, seseorang harus memenuhi berbagai kualifikasi, termasuk pendidikan tinggi dan kemampuan diplomatik yang kuat. Selain tanggung […]

4 Jenis Pelaku Ekonomi dan Peranannya dalam Kegiatan Ekonomi

4 Jenis Pelaku Ekonomi dan Peranannya dalam Kegiatan Ekonomi

Kegiatan ekonomi adalah kegiatan yang dilakukan oleh manusia dengan motif ekonomi dengan tujuan untuk memenuhi kebutuhan terkait ekonomi. Kegiatan ini terdiri dari kegiatan produksi, distribusi, dan konsumsi yang melibatkan berbagai pihak. Pihak-pihak inilah yang sering disebut sebagai pelaku ekonomi. Tanpa adanya para pelaku ekonomi, roda perekonomian suatu negara tidak akan berputar. Berikut, akan kami jelaskan […]