Payroll App LinovHR Hitung Gaji Lebih Mudah

.

Isi Artikel

Bagikan Artikel Ini :

Payroll App dan Keunggulannya
Isi Artikel

Setiap pembayaran gaji yang dilakukan pada seluruh karyawan perusahaan harus dilakukan secara baik. Namun proses perhitungan gaji yang dilakukan secara manual hanya akan membuat repot dan pusing admin payroll perusahaan. Dengan begitu, penggunaan Payroll App dari LinovHR dirasa menjadi solusi yang tepat.

 

 

Keunggulan Payroll App LinovHR

Aplikasi Absensi Online
Software HRD LinovHR

 

Lalu mengapa perusahaan harus menggunakan sistem penggajian payroll dari LinovHR? Berikut keunggulan aplikasi penggajian LinovHR: 

 

1. Menghitung Gaji Secara Otomatis

Dengan proses perhitungan gaji dengan bantuan sistem, seluruh proses pengerjaan akan dilakukan secara otomatis. Jadi, Anda hanya tinggal memasukkan angka ke dalam sistem dan seluruh proses pengerjaan akan dilakukan secara cepat.

 

2. Mendapatkan Hasil yang Akurat

Selain otomatis, Payroll App dari LinovHR juga dapat membantu Anda dalam mendapatkan perhitungan gaji yang akurat.

Jika Anda masih menggunakan cara manual dalam menghitung gaji, kemungkinan yang terjadi adalah terjadinya human error saat perhitungan sehingga hasilnya pun salah. Jika saat menghitung gaji terjadi kesalahan, maka akan berakibat fatal terhadap yang lainnya.

 

3. Menghitung Pajak Sesuai dengan Aturan Pemerintah

Pajak penghasilan yang harus dibayar oleh karyawan telah diatur oleh pemerintah. Maka dari itu, perusahaan harus menyesuaikan rumus dari aturan tersebut saat menghitung pajak penghasilan karyawan atau PPh Pasal 21.

Jika perusahaan memanfaatkan sistem penggajian payroll dari LinovHR, admin payroll Anda tidak perlu lagi menyesuaikan rumus perhitungan pajak terbaru karena sistem akan selalu memperbaharui aturan dari pemerintah.

 

4. Dapat Membuat Slip Gaji Elektronik

Selain gaji, karyawan terkadang membutuhkan slip gaji untuk beberapa keperluan mereka. Dengan begitu, admin payroll dapat membuat slip gaji secara online dan karyawan bisa mengunduh atau mencetak sendiri slip gaji tersebut. Slip gaji akan tersedia berbarengan dengan proses penggajian tiba.

 

5. Mengurangi Penggunaan Kertas

Adanya sistem teknologi yang terdapat dalam Payroll Software Online LinovHR yaitu seluruh pengerjaan bisa diakses secara online melalui komputer atau smartphone pribadi. Sehingga hal ini membuat penggunaan kertas menjadi berkurang dan pekerjaan bisa dilakukan secara efektif.

 

6. Data Payroll Disimpan Dengan Tingkat Keamanan yang Tinggi

Dengan memanfaatkan aplikasi ini, seluruh data payroll perusahaan akan disimpan dengan tingkat keamanan yang tinggi. LinovHR akan menjamin data tidak akan hilang, rusak, dan tersebar. Perusahaan juga bisa mengatur siapa saja yang dapat mengakses sistem ini agar keamanan data payroll bisa lebih terjamin.

 

Baca Juga : Ciri-Ciri Perhitungan Payroll Anda Bermasalah!

 

Tinggalkan Cara Menghitung Gaji Payroll Manual ke Sistem Payroll dari LinovHR!

Banner Payroll 2

 

Kemampuan aplikasi payroll dari LinovHR sudah dipercaya oleh banyak perusahaan untuk menangani lebih dari 1000 karyawan dengan jumlah gaji dan beserta komponennya yang berbeda-beda.

Aplikasi ini tentunya dapat diakses di mana saja dan kapan saja dengan mengandalkan akses internet yang stabil.

Sehingga pengerjaan dapat dilakukan lebih efektif dan menghemat waktu. Fitur yang terdapat dalam aplikasi ini juga sangat mudah digunakan agar dapat melancarkan admin payroll saat menghitung gaji karyawan.

Dari keseluruhan pembahasan di atas apakah Anda masih ragu dengan keunggulan dari aplikasi payroll LinovHR?

Yuk segera beralih ke sistem perhitungan gaji karyawan yang otomatis dengan Payroll App LinovHR.  Coba sekarang dan segera nikmati kemudahannya!

Tentang Penulis

Picture of Admin LinovHR
Admin LinovHR

Akun Admin dikelola oleh tim digital sebagai representasi LinovHR dalam menyajikan artikel berkualitas terkait human resource maupun dunia kerja.

Bagikan Artikel Ini :

Related Articles

Tentang Penulis

Picture of Admin LinovHR
Admin LinovHR

Akun Admin dikelola oleh tim digital sebagai representasi LinovHR dalam menyajikan artikel berkualitas terkait human resource maupun dunia kerja.

Artikel Terbaru